Catatan harian yang semakin renta dan tua

Rabu, 27 Juni 2012

Jun 27, 2012
Sumber Gambar Ara termenung menatap langit malam ini. Berjuta bintang bertaburan di angkasa membawanya ke pengembaraan masa lalu ketika Ryan – sahabatnya masih berada di sisinya. Siang itu di pinggir lapangan volley. Ryan tiba-tiba menghampiri Ara dan mengejutkannya dari belakang. “Woyy!!” Bisik Ryan tepat di telinga Ara. Ara terlonjak kaget. “Ryan!! Astagfirullahaladzim...

Selasa, 26 Juni 2012

Jun 26, 2012
Sebut saja namanya Rika atau lebih tepatnya Erika Gunawan. Rika adalah salah satu siswi yang kini duduk di bangku kelas XI di salah satu SMU swasta di Jakarta. Dia juga adalah siswi paling pintar di kelas maupun sekolahnya. Namun sayangnya, Rika tidak memiliki banyak teman. Orang-orang yang ingin berteman dengannya hanyalah orang-orang yang...